
Deskripsi
Pendidikan karakter merupakan proses pembentukan dan pengembangan nilai-nilai, sikap, dan perilaku yang positif pada individu. Dalam era digital saat ini, teknologi informasi dan komunikasi semakin mendominasi dalam segala aspek terutama dalam pendidikan. Sebagai wujud dari partisipasi dan dukungan dalam mewujudkan profil pelajar pancasila, FKIP Universitas Peradaban mengadakan Seminar Nasional dan Call for Paper dengan Tema “PENDIDIKAN KARAKTER DI ERA DIGITAL DALAM MEWUJUDKAN PROFIL PELAJAR PANCASILA”. Terbuka untuk Umum.
Pembicara
Prof. Dr. Ajat Sudrajat, M.Ag
Farid Ahmadi, M.Kom., Ph.D
Sub Tema Artikel
Pembelajaran Digital
Pendidikan Karakter
Assesmen Pembelajaran
Media Pembelajaran
Inovasi Pembelajaran
Jadwal
Pendaftaran (1 Juni – 1 September 2023)
Penerimaan abstrak (1 Agustus – 1 September 2023)
Pengumuman abstrak (10 September 2023)
Pembayaran seminar (1 Juni – 14 Oktober 2023)
Pengumpulan naskah lengkap (14 Oktober 2023)
Revisi (21 Oktober – 4 November 2023)
Deadline terbit artikel (11 November 2023)
Fee
Pemakalah : Rp. 100.000
Non Pemakalah: Rp. 25.000
Transfer ke rekening BNI 0310778943 an. Sofri Rizka Amalia
Narahubung
085729087971 (Winarto)
085641396774 (Opi)